Are you a member? sign in or take a minute to sign up

Cancel
logo

Mahkamah Agung Republik Indonesia

Pengadilan Negeri Banda Aceh Kelas IA

Jalan Cut Meutia No. 23 Kota Banda Aceh - ACEH. Email : it.pnbandaaceh@gmail.com

SIDANG ISTIMEWA MAHKAMAH AGUNG RI DENGAN AGENDA LAPORAN TAHUNAN 2022 MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA

SIDANG ISTIMEWA MAHKAMAH AGUNG RI DENGAN AGENDA LAPORAN TAHUNAN 2022 MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA

Banda Aceh – Kamis (23/02/2023) Acara yang dipimpin oleh Ketua Mahkamah Agung RI tersebut dihadiri oleh Presiden RI Bapak Joko Widodo. Acara ini merupakan agenda tahunan yang diselenggarakan untuk menyampaikan capaian kinerja yang telah dilakukan Mahkamah Agung selama setahun sebelumnya.

Laporan tahunan Mahkamah Agung tahun ini mengambil tema “Integritas Tangguh, Kepercayaan Publik Tumbuh”. Dalam kesempatan ini, Ketua Pengadilan Negeri Banda Aceh juga menjadi salah satu tamu undangan yang turut hadir pada acara tersebut