Are you a member? sign in or take a minute to sign up

Cancel
logo

Mahkamah Agung Republik Indonesia

Pengadilan Negeri Banda Aceh Kelas IA

Jalan Stadion H. Dirmutala No. 5 Kota Banda Aceh - ACEH. Email : it.pnbandaaceh@gmail.com

Rapat Bulanan Mei Pada Pengadilan Negeri/PHI/Tipikor Banda Aceh Kelas IA

Rapat Bulanan Mei Pada Pengadilan Negeri/PHI/Tipikor Banda Aceh Kelas IA

Banda Aceh (03/06/2024) – Rapat yang di pimpin oleh Ketua Pengadilan Negeri Banda Aceh tersebut dimulai pukul 08.30 Wib bertempat di Ruang Sidang Kusuma Atmaja Pengadilan Tipikor Banda Aceh dan diikuti oleh seluruh aparatur Pengadilan Negeri Banda Aceh.

Dalam arahan nya pimpinan mengingatkan kepada seluruh Keluarga besar PN Banda Aceh agar menyelesaikan temuan-temuan hasil pengawasan oleh hakim pengawas bidang yang telah dilaksanakan setiap minggu nya.

Setelah rapat bulanan juga dilanjutkan dengan Sosialisasi Standar Operasional Prosedur (SOP) oleh Ketua Pengadilan Negeri Banda Aceh.