Are you a member? sign in or take a minute to sign up

Cancel
logo

Mahkamah Agung Republik Indonesia

Pengadilan Negeri Banda Aceh Kelas IA

Jalan Stadion H. Dirmutala No. 5 Kota Banda Aceh - ACEH. Email : it.pnbandaaceh@gmail.com

Pelaksanakan Supervisi Oleh Tim BPKP Pada Pengadilan Negeri Banda Aceh

Pelaksanakan Supervisi Oleh Tim BPKP Pada Pengadilan Negeri Banda Aceh

 

Banda Aceh – Rabu (7/10/2020) Pada  Pengadilan Negeri Banda Aceh  telah dilaksanakan Supervisi oleh Tim BPKP. Hal tersebut berdasarkan surat tugas Kepala Badan Pengawasan Mahkamah Agung Republik Indonesia Nomor 468/ BP/ST/X/2020 yang menindaklanjuti Surat Tugas dari Deputi Pencegahan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tentang Pelaksanaan Audit Tujuan Tertentu yang menjadi bagian dari Kajian Sistem Managemen Perkara, maka untuk menunjang kegiatan tersebut diperlukan pelaksanaan pengumpulan data/informasi di pengadilan, analisis dan penulisan laporan. meski dalam keadaan lockdown dan sedang dalam penyemprotan disenfektan di setiap ruangan PN Banda Aceh, PN Banda Aceh juga tetap menerima tim BPKP Banda Aceh di lapangan terbuka dengan surat tugas dan daftar form yg harus disiapkan.